Masih melanjutkan postingan saya sebelumnya seputar template SEO friendly, kali ini saya ingin sedikit berbagi tutorial tentang bagaimana cara memodifikasi template blogger menjadi lebih SEO friendly.
Tutorial seperti ini sebenernya sudah cukup basi. Ketika saya masih baru mengenal dunia blogger tutorial seperti ini sudah banyak yang membahasnya. Tapi tentu saja apa yang akan saya bagikan disini adalah sesuai dengan pengalaman dan hasil experimen sendiri, jadi mungkin akan ada perbedaan dengan tutorial-tutorial yang pernah ada sebelumnya.
Tutorial modifikasi template kali ini saya menggunakan template bawaan blogger bernama Simple sebagai bahan contohnya. Template yang sobat pakai mungkin berbeda jadi mungkin akan ada beberapa kode yang berbeda dengan yang ada pada tutorial ini.
1. Modifikasi Title SEO Friendly
Seperti yang sudah bahas pada postingan sebelumnya, hal pertama yang paling penting pada sebuah template adalah Title tag. Untuk memodifikasi Title tag pada template blogger agar lebih SEO friendly adalah seperti ini:
Cari kode berikut ini di dalam template sobat:
2. Modifikasi Meta Tag SEO Friendly
Di sini saya tidak akan memberikan terlalu banyak penjelasan tentang kode-kode yang dimodifikasi, karena semuanya sudah saya terangkan pada postingan saya sebelumnya, terutama masalah meta tag. Jadi langsung saja untuk memodifikasi meta tag agar lebih SEO friendly, silakan sobat copy/salin kode berikut ini:
3. Tag Heading Dinamis
Selanjutnya yang perlu sobat lakukan adalah memodifikasi Tah Heading agar dinamis. Dinamis gimana kamsudnya masbro? please baca postingan saya sebelumnya untuk mendapatkan penjelasannya.
Cari kode ini di dalam template sobat:
Jika sobat sudah menemukan kode tersebut, silakan hapus semuanya dan ganti dengan yg sudah saya modifikasi di bawah ini:
Sebenernya sampai langkah ini sudah cukup untuk membuat struktur tag heading di blog sobat menjadi dinamis, tapi mungkin akan ada keanehan yang akan sobat lihat di blog sobat, yaitu judul blog menjadi terlihat kecil. Solusinya silakan sobat cari kode ini:
4. Memasang breadcrumb
Cari kode di bawah ini:
Huft..!
Saya rasa semua yang di atas sudah cukup untuk membuat template blog sobat menjadi lebih ganteng dari sebelumnya. Saya tahu bagi sobat yang nggak terbiasa berurusuan dengan kode pasti tutorial di atas hanya akan membuat puyeng. Jadi solusinya cukup download saja template yang sudah jadi.
Simple SEO, template modifikasi ala Mas Sugeng. Download Klik Disini. Demo Klik Disini.
Silakan bisa sobat download template Simple yang sudah saya modifikasi melalui link di atas. Template ini sudah saya tambahkan auto readmore agar terlihat lebih rapih.
Sobat bisa menggunakan template ini untuk blog dummy, atau untuk belajar modifikasi template. Jangan lupa juga untuk melihat koleksi template saya di www.evotemplates.net.
Terima kasih...!
Tutorial seperti ini sebenernya sudah cukup basi. Ketika saya masih baru mengenal dunia blogger tutorial seperti ini sudah banyak yang membahasnya. Tapi tentu saja apa yang akan saya bagikan disini adalah sesuai dengan pengalaman dan hasil experimen sendiri, jadi mungkin akan ada perbedaan dengan tutorial-tutorial yang pernah ada sebelumnya.
Tutorial modifikasi template kali ini saya menggunakan template bawaan blogger bernama Simple sebagai bahan contohnya. Template yang sobat pakai mungkin berbeda jadi mungkin akan ada beberapa kode yang berbeda dengan yang ada pada tutorial ini.
1. Modifikasi Title SEO Friendly
Seperti yang sudah bahas pada postingan sebelumnya, hal pertama yang paling penting pada sebuah template adalah Title tag. Untuk memodifikasi Title tag pada template blogger agar lebih SEO friendly adalah seperti ini:
Cari kode berikut ini di dalam template sobat:
<title><data:blog.pageTitle/></title>
Setelah itu hapus dan ganti dengan kode title tag SEO friendly ala Mas Sugeng di bawah ini:
<!-- SEO Title Tag -->
<b:if cond='data:blog.url == data:blog.homepageUrl'><title><data:blog.title/></title></b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'><title><data:blog.pageName/> | <data:blog.title/></title></b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == "archive"'><title>Archive for <data:blog.pageName/></title></b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == "static_page"'><title><data:blog.pageName/></title></b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == "index"'><b:if cond='data:blog.searchLabel'><title><data:blog.title/> - <data:blog.pageName/></title></b:if></b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == "error_page"'><title>Page Not Found</title></b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == "index"'><b:if cond='data:blog.url != data:blog.homepageUrl'><title><data:blog.pageTitle/> - All Post</title></b:if></b:if>
Note : jika sobat menggunakan
template yang bukan dari blogger, maka biasanya struktur title tag di
template sobat sudah dimodifikasi, jadi lebih baik untuk dibiarkan saja.2. Modifikasi Meta Tag SEO Friendly
Di sini saya tidak akan memberikan terlalu banyak penjelasan tentang kode-kode yang dimodifikasi, karena semuanya sudah saya terangkan pada postingan saya sebelumnya, terutama masalah meta tag. Jadi langsung saja untuk memodifikasi meta tag agar lebih SEO friendly, silakan sobat copy/salin kode berikut ini:
<!-- SEO Meta Tag -->
<b:if cond='data:blog.homepageUrl == data:blog.url'><meta expr:content='data:blog.title' name='keywords'/></b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'><meta expr:content='data:blog.pageName' name='keywords'/></b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == "index"'><b:if cond='data:blog.searchLabel'><meta content='noindex,nofollow' name='robots'/></b:if></b:if>
<b:if cond='data:blog.pageType == "archive"'><meta content='noindex,nofollow' name='robots'/></b:if>
<b:if cond='data:blog.isMobile'><meta content='noindex,nofollow' name='robots'/></b:if>
Setelah itu paste kode tersebut di bawah kode <head>
di dalam template sobat.3. Tag Heading Dinamis
Selanjutnya yang perlu sobat lakukan adalah memodifikasi Tah Heading agar dinamis. Dinamis gimana kamsudnya masbro? please baca postingan saya sebelumnya untuk mendapatkan penjelasannya.
Cari kode ini di dalam template sobat:
<b:widget id='Header1' locked='true' title='Simple SEO (Header)' type='Header'>
<b:includable id='main'>
<b:if cond='data:useImage'>
<b:if cond='data:imagePlacement == "BEHIND"'>
<!--
Show image as background to text. You can't really calculate the width
reliably in JS because margins are not taken into account by any of
clientWidth, offsetWidth or scrollWidth, so we don't force a minimum
width if the user is using shrink to fit.
This results in a margin-width's worth of pixels being cropped. If the
user is not using shrink to fit then we expand the header.
-->
<b:if cond='data:mobile'>
<div id='header-inner'>
<div class='titlewrapper' style='background: transparent'>
<h1 class='title' style='background: transparent; border-width: 0px'>
<b:include name='title'/>
</h1>
</div>
<b:include name='description'/>
</div>
<b:else/>
<div expr:style='"background-image: url(\"" + data:sourceUrl + "\"); " + "background-position: " + data:backgroundPositionStyleStr + "; " + data:widthStyleStr + "min-height: " + data:height + "_height: " + data:height + "background-repeat: no-repeat; "' id='header-inner'>
<div class='titlewrapper' style='background: transparent'>
<h1 class='title' style='background: transparent; border-width: 0px'>
<b:include name='title'/>
</h1>
</div>
<b:include name='description'/>
</div>
</b:if>
<b:else/>
<!--Show the image only-->
<div id='header-inner'>
<a expr:href='data:blog.homepageUrl' style='display: block'>
<img expr:alt='data:title' expr:height='data:height' expr:id='data:widget.instanceId + "_headerimg"' expr:src='data:sourceUrl' expr:width='data:width' style='display: block'/>
</a>
<!--Show the description-->
<b:if cond='data:imagePlacement == "BEFORE_DESCRIPTION"'>
<b:include name='description'/>
</b:if>
</div>
</b:if>
<b:else/>
<!--No header image -->
<div id='header-inner'>
<div class='titlewrapper'>
<h1 class='title'>
<b:include name='title'/>
</h1>
</div>
<b:include name='description'/>
</div>
</b:if>
</b:includable>
<b:includable id='description'>
<div class='descriptionwrapper'>
<p class='description'><span><data:description/></span></p>
</div>
</b:includable>
<b:includable id='title'>
<b:if cond='data:blog.url == data:blog.homepageUrl'>
<data:title/>
<b:else/>
<a expr:href='data:blog.homepageUrl'><data:title/></a>
</b:if>
</b:includable>
</b:widget>
Kode yang panjang banget tersebut adalah kode untuk bagian header sob,
tempat menampilakan judul dan juga deskripsi. Sebelum sobat mencari kode
tersebut silakn sobat perhatikan kode yang saya tandai merah di atas,
kode tersebut akan berbeda-beda sesuai dengan judul blog sobat.
Jika sobat sudah menemukan kode tersebut, silakan hapus semuanya dan ganti dengan yg sudah saya modifikasi di bawah ini:
<b:widget id='Header1' locked='true' title='Simple SEO (Header)' type='Header'>
<b:includable id='main'>
<b:if cond='data:useImage'>
<b:if cond='data:imagePlacement == "BEHIND"'>
<!--
Show image as background to text. You can't really calculate the width
reliably in JS because margins are not taken into account by any of
clientWidth, offsetWidth or scrollWidth, so we don't force a minimum
width if the user is using shrink to fit.
This results in a margin-width's worth of pixels being cropped. If the
user is not using shrink to fit then we expand the header.
-->
<b:if cond='data:mobile'>
<div id='header-inner'>
<div class='titlewrapper' style='background: transparent'>
<h1 class='title' style='background: transparent; border-width: 0px'>
<b:include name='title'/>
</h1>
</div>
<b:include name='description'/>
</div>
<b:else/>
<div expr:style='"background-image: url(\"" + data:sourceUrl + "\"); " + "background-position: " + data:backgroundPositionStyleStr + "; " + data:widthStyleStr + "min-height: " + data:height + "_height: " + data:height + "background-repeat: no-repeat; "' id='header-inner'>
<div class='titlewrapper' style='background: transparent'>
<h1 class='title' style='background: transparent; border-width: 0px'>
<b:include name='title'/>
</h1>
</div>
<b:include name='description'/>
</div>
</b:if>
<b:else/>
<!--Show the image only-->
<div id='header-inner'>
<b:if cond='data:blog.pageType != "item"'>
<b:if cond='data:blog.pageType != "static_page"'>
<h1 style='text-indent:-9999px;margin:0 0 0 0;padding:0 0 0 0;height:0px;'><b:include name='title'/></h1>
</b:if>
</b:if>
<a expr:href='data:blog.homepageUrl' style='display: block'>
<img expr:alt='data:title' expr:height='data:height' expr:id='data:widget.instanceId + "_headerimg"' expr:src='data:sourceUrl' expr:width='data:width' style='display: block'/>
</a>
<!--Show the description-->
<b:if cond='data:imagePlacement == "BEFORE_DESCRIPTION"'>
<b:include name='description'/>
<b:if cond='data:blog.pageType != "item"'>
<b:if cond='data:blog.pageType != "static_page"'>
<h1 style='text-indent:-9999px;margin:0 0 0 0;padding:0 0 0 0;height:0px;'><b:include name='title'/></h1>
</b:if>
</b:if>
</b:if>
</div>
</b:if>
<b:else/>
<!--No header image -->
<div id='header-inner'>
<div class='titlewrapper'>
<b:if cond='data:blog.pageType != "item"'>
<b:if cond='data:blog.pageType == "static_page"'>
<p class='title'><b:include name='title'/></p>
<b:else/>
<h1 class='title'><b:include name='title'/></h1>
</b:if>
<b:else/>
<p class='title'><b:include name='title'/></p>
</b:if>
<b:include name='description'/>
</div>
</div>
</b:if>
</b:includable>
<b:includable id='description'>
<div class='descriptionwrapper'>
<p class='description'><span><data:description/></span></p>
</div>
</b:includable>
<b:includable id='title'>
<b:if cond='data:blog.url == data:blog.homepageUrl'>
<data:title/>
<b:else/>
<a expr:href='data:blog.homepageUrl'><data:title/></a>
</b:if>
</b:includable>
</b:widget>
Masih belum selesai, langkah selanjutnya adalah mengedit pada bagian
judul postingan. Caranya cari kode di bawah ini di dalam template sobat: <b:if cond='data:post.title'>
<h3 class='post-title entry-title' itemprop='name'>
<b:if cond='data:post.link'>
<a expr:href='data:post.link'><data:post.title/></a>
<b:else/>
<b:if cond='data:post.url'>
<b:if cond='data:blog.url != data:post.url'>
<a expr:href='data:post.url'><data:post.title/></a>
<b:else/>
<data:post.title/>
</b:if>
<b:else/>
<data:post.title/>
</b:if>
</b:if>
</h3>
</b:if>
Hapus semua kode tersebut dan ganti dengan yang ini: <b:if cond='data:post.title'>
<b:if cond='data:blog.pageType != "item"'>
<b:if cond='data:blog.pageType == "static_page"'>
<h1 class='post-title entry-title' itemprop='name'>
<b:if cond='data:post.link'>
<a expr:href='data:post.link'><data:post.title/></a>
<b:else/>
<b:if cond='data:post.url'>
<b:if cond='data:blog.url != data:post.url'>
<a expr:href='data:post.url'><data:post.title/></a>
<b:else/>
<data:post.title/>
</b:if>
<b:else/>
<data:post.title/>
</b:if>
</b:if>
</h1>
<b:else/>
<h2 class='post-title entry-title' itemprop='name'>
<b:if cond='data:post.link'>
<a expr:href='data:post.link'><data:post.title/></a>
<b:else/>
<b:if cond='data:post.url'>
<b:if cond='data:blog.url != data:post.url'>
<a expr:href='data:post.url'><data:post.title/></a>
<b:else/>
<data:post.title/>
</b:if>
<b:else/>
<data:post.title/>
</b:if>
</b:if>
</h2>
</b:if>
<b:else/>
<h1 class='post-title entry-title' itemprop='name'>
<b:if cond='data:post.link'>
<a expr:href='data:post.link'><data:post.title/></a>
<b:else/>
<b:if cond='data:post.url'>
<b:if cond='data:blog.url != data:post.url'>
<a expr:href='data:post.url'><data:post.title/></a>
<b:else/>
<data:post.title/>
</b:if>
<b:else/>
<data:post.title/>
</b:if>
</b:if>
</h1>
</b:if>
</b:if>
Apakah sudah selesai ???? belum!!!Sebenernya sampai langkah ini sudah cukup untuk membuat struktur tag heading di blog sobat menjadi dinamis, tapi mungkin akan ada keanehan yang akan sobat lihat di blog sobat, yaitu judul blog menjadi terlihat kecil. Solusinya silakan sobat cari kode ini:
.Header h1 {
font: $(header.font);
color: $(header.text.color);
text-shadow: $(header.shadow.offset.left) $(header.shadow.offset.top) $(header.shadow.spread) rgba(0, 0, 0, .2);
}
.Header h1 a {
color: $(header.text.color);
}
Hapus dan ganti dengan ini:
.Header h1.title,.Header p.title {
font: $(header.font);
color: $(header.text.color);
text-shadow: $(header.shadow.offset.left) $(header.shadow.offset.top) $(header.shadow.spread) rgba(0, 0, 0, .2);
}
.Header h1.title a,.Header p.title a {
color: $(header.text.color);
}
Saya yakin sobat nggak akan menemukan kode tersebut jika tidak menggunakan template Simple dari blogger, jadi saya hanya bisa mengucapkan selamat berpusing ria.4. Memasang breadcrumb
Cari kode di bawah ini:
<b:includable id='main' var='top'>
Hapus kode tersebut dan ganti dengan yang di bawah ini: <b:includable id='breadcrumb' var='posts'>
<b:if cond='data:blog.homepageUrl != data:blog.url'>
<b:if cond='data:blog.pageType == "static_page"'>
<div class='breadcrumbs'><span><a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='nofollow'>Home</a></span> » <span><data:blog.pageName/></span>
</div>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == "item"'>
<b:loop values='data:posts' var='post'>
<b:if cond='data:post.labels'>
<div class='breadcrumbs'><span itemscope='' itemtype='http://data-vocabulary.org/Breadcrumb'><a expr:href='data:blog.homepageUrl' itemprop='url'><span itemprop='title'>Home</span></a></span> » <b:loop values='data:post.labels' var='label'><span itemscope='' itemtype='http://data-vocabulary.org/Breadcrumb'><a expr:href='data:label.url + "?&max-results=8"' itemprop='url'><span itemprop='title'><data:label.name/></span></a></span><b:if cond='data:label.isLast != "true"'> » </b:if> </b:loop> » <span><data:post.title/></span>
</div>
<b:else/>
<div class='breadcrumbs'><span><a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='nofollow'>Home</a></span> » <span>Uncategories</span> » <span><data:post.title/></span></div>
</b:if>
</b:loop>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == "archive"'>
<div class='breadcrumbs'> <span><a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='nofollow'>Home</a></span> » <span>Archive for <data:blog.pageName/></span>
</div>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.searchQuery'>
<div class='breadcrumbs'><span><a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='nofollow'>Home</a></span> » <span><data:blog.pageName/></span>
</div>
<b:else/>
<b:if cond='data:blog.pageType == "index"'>
<div class='breadcrumbs'>
<b:if cond='data:blog.pageName == ""'> <span><a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='nofollow'>Home</a></span> » <span>All post</span>
<b:else/>
<span><a expr:href='data:blog.homepageUrl' rel='nofollow'>Home</a></span> » <span><data:blog.pageName/></span>
</b:if>
</div>
</b:if>
</b:if>
</b:if>
</b:if>
</b:if>
</b:if>
</b:includable>
<b:includable id='main' var='top'>
<b:include data='posts' name='breadcrumb'/>
Setelah itu tinggal sobat tambahin sedikit CSS agar tampilannya nggak terlalu polos. Copy/salin kode CSS di bawah ini:
.breadcrumbs {
font-size: 11px;
color: #666;
padding: 10px 0px;
margin: 10px 0px 20px;
border-bottom: 1px solid #ddd;
}
Dan taruh di atas kode:
]]></b:skin>
Huft..!
Saya rasa semua yang di atas sudah cukup untuk membuat template blog sobat menjadi lebih ganteng dari sebelumnya. Saya tahu bagi sobat yang nggak terbiasa berurusuan dengan kode pasti tutorial di atas hanya akan membuat puyeng. Jadi solusinya cukup download saja template yang sudah jadi.
Simple SEO, template modifikasi ala Mas Sugeng. Download Klik Disini. Demo Klik Disini.
Silakan bisa sobat download template Simple yang sudah saya modifikasi melalui link di atas. Template ini sudah saya tambahkan auto readmore agar terlihat lebih rapih.
Sobat bisa menggunakan template ini untuk blog dummy, atau untuk belajar modifikasi template. Jangan lupa juga untuk melihat koleksi template saya di www.evotemplates.net.
Terima kasih...!
No comments:
Post a Comment